Multaqon Ulama Di Pondok Pesantren Tebuireng
www.darussalam-tasik.or.id — Multaqon Ulama Bersama Habib Umar bin Hafidz di Pondok Pesantren Tebuireng, Kabupaten Jombang, Jawa Timur pada Selasa, 22 Agustus 2023.
Alhamdulillah pada Selasa, 22 Agustus 2023 telah diaksanakannya Multaqo Ulama Bersama Habib Umar bin Hafidz di Pondok Pesantren Tebuireng, Kabupaten Jombang, Jawa Timur
Kegiatan ini diawali dengan lantunan solawat hadroh dan sebelum melaksanakan Kegiatan Multaqo, dilaksanakannya ziarah ke makam Pendiri Nahdlatul Ulama (NU) Hadratussyekh KH Muhamad Hasyim Asy’ari sebelum menuju tempat pertemuan para ulama tersebut dilanjutkan dengan Multaqo Ulama yang berisi tantunan ayat suci Al- Qur'an dan Tausiah dari para Habib.
Dan yang mana Alhamdulillah Bapak Pimpinan bersama Ketua Badan Wakaf dan Asatidz Pondok Pesantren Darussalam Rajapolah Tasikmalaya dapat menghadiri kegiatan tersebut kita bisa bersilaturahim menghadiri Multaqo Ulama dengan Habib Umar bin Hafidz beserta habib habib lainnya, sesuatu yang sangat-sangat membahagiakan dan bermanfaat bagi kami semoga kami dapat mengikuti jejak jejak penurus ulama, Aaamiiin...